Search

Tulis Cerpen dari Drama - Jawa Pos

” Jadi saya ingin menceritakan dunia fantasi saya kepada semua orang. Saya ingin menjadi penenang bagi semua orang yang mengenal saya,” terang Vera Shahadah, tentang impiannya menjadi seorang penulis.

 Gadis yang saat ini masih duduk di kelas XII SMA PGRI Pati ini mengaku, menulis merupakan hobinya sejak duduk di bangku sekolah dasar. Sedangkan membaca dia anggap sebagai asupan gizinya untuk dapat memperkaya warna dalam setiap kata yang ditulisnya.

”Sebenarnya sejak SD saya sudah suka menulis, tetapi saat duduk di bangku SMA baru mendapat dorongan dari salah satu guru. Karena itu saya kemudian baru benar-benar mendalaminya di bangku SMA ini,” ungkap gadis kelahiran Pati, 7 Maret 2002 ini.

Vera mengaku, paling suka menulis puisi. Potensinya itu terus dikembangkan. ”Tidak hanya menulis. Suka membaca juga sebenarnya. Bahkan pernah membacal lima serinya Tere Liye yaitu Bumi, Bulan, Matahari, Bintang, Ceros dan Batozar, sama Komet,” ungkapnya.

Saat ini, Vera terus mengembangkan kemampuan menulisnya. Dia memulai dengan menulis review drama-drama yang sering ditontonnya.

(ks/aua/zen/top/JPR)

Let's block ads! (Why?)



"drama" - Google Berita
January 04, 2020 at 11:05AM
https://ift.tt/36prLcb

Tulis Cerpen dari Drama - Jawa Pos
"drama" - Google Berita
https://ift.tt/352jDhM

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Tulis Cerpen dari Drama - Jawa Pos"

Post a Comment

Powered by Blogger.