TRIBUNJOGJA.COM - Drakor memang mulai banyak penggemarnya. Selama masa pandemi, popularitas drakor meningkat.
Banyak orang yang merasa bosan dan ingin mencari hiburan, maka drakor adalah salah satu hiburan tepat di tengah pandemi.
Sebab, genre drakor banyak yang menceritakan kisah romantis komedi, membuat penonton gemas sekaligus gregetan.
Bagi Anda yang mencari drakor dengan kisah yang bagus, Tribunjogja.com telah merangkum drakor terbaik dari tahun ke tahun. Ini dia daftarnya:
1. Crash Landing On You (2019)
Dalam penayangan, drama ini penonton diajak untuk mengetahui kehidupan kontras seorang Yoon Se Ri (diperankan Son Ye Jin) dengan perwira tampan Korea Utara, Ri Jung Hyuk (Hyun Bin).
Hidup Yoon Se Ri memang sempurna. Ia berasal dari keluarga kaya dan memiliki banyak perusahaan. Se Ri sendiri memiliki usaha yang ia rintis sejak satu dekade lalu.
Meski begitu, ia tidak akur dengan keluarganya. Sang ayah baru saja keluar dari penjara dan segera mewariskan tahta sebagai pemilik perusahaan. Kedua kakak Se Ri, Yoon Se Hyung (Park Hyung Soo) dan Yoon Se Joon (Choi Dae Hoon) berlomba untuk menjadi pewaris tahta.
Namun, karena keduanya dianggap tak mumpuni, maka sang ayah menjatuhkan pilihan kepada Se Ri. Ia pun bahagia dan merasa hidupnya akan merangkak lebih tinggi.
Se Ri kemudian memutuskan mencoba pakaian olahraga yang akan segera diluncurkan dengan ikut paradigling. Ia memiliki sertifikat paradigling dari Switzerland. Di situlah konflik dimulai.
"drama" - Google Berita
April 20, 2020 at 10:19AM
https://ift.tt/3cvZWlb
5 Drama Korea (Drakor) Paling TOP dari Tahun ke Tahun : Ceritanya Bikin Baper! - Tribun Jogja
"drama" - Google Berita
https://ift.tt/352jDhM
Bagikan Berita Ini
0 Response to "5 Drama Korea (Drakor) Paling TOP dari Tahun ke Tahun : Ceritanya Bikin Baper! - Tribun Jogja"
Post a Comment