Search

Pemeran Utama di Lima Drama Korea Ini Bikin Salah Fokus - Tribun Medan

Pemeran Utama di Lima Drama Korea Ini Bikin Salah Fokus

TRIBUN-MEDAN.com- Kisah cinta segitiga dalam drama Korea selalu mampu membuat gemas, antara suka dan benci.

Membuat penonton lupa sejenak dengan pemeran utama pria yang telah lebih dulu hadir sejak awal.

Idol Kpop Ini Mengaku Bisa Raup Keuntungan Lebih dari Rp 1,2 Miliar dari Youtubenya

Berikut ini lima drama Korea yang bisa membuat penonton sulit menentukan pemeran pria favorit mereka dalam satu cerita dirangkum dari Soompi.com, Minggu (17/11/2019).

1. She Was Pretty

Akting Park Seo Joon sebagai Ji Sung Joon dan Hwang Jung Eum sebagai Kim Hye Jin sangat cocok untuk memerankan kisah romantis dalam drama ini.

Ji Sung Joon dan Kim Hye Jin bertemu saat di masa kanak-kanak dan menjadi cinta pertama masing-masing.

Namun, keadaan membuat mereka harus berpisah dan berjanji akan bertemu lagi.

Idol Kpop TVXQ Capai Angka Penonton Konser Tertinggi di Jepang, Kalahkan BTS

Setelah tumbuh dewasa mereka bertemu dan penampilan mereka saling berubah 180 derajat.

Suatu ketika Kim Hye Jin mendapat pekerjaan di sebuah majalah, ia bertemu Ji Sung Joon.

Let's block ads! (Why?)



"drama" - Google Berita
November 18, 2019 at 11:37AM
https://ift.tt/2rTXkM5

Pemeran Utama di Lima Drama Korea Ini Bikin Salah Fokus - Tribun Medan
"drama" - Google Berita
https://ift.tt/352jDhM

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Pemeran Utama di Lima Drama Korea Ini Bikin Salah Fokus - Tribun Medan"

Post a Comment

Powered by Blogger.